Berbagai Fakta Terpendam

-KOLOID-

1. Harga telefon genggam pertama --> $3,995
2. Kucing tidak bisa merasakan makanan/minuman manis.
3. Snow Leopards (macan tutul salju) tidak bisa mengaum.
4. Payung aslinya diciptakan untuk melindungi orang-orang dari sinar matahari.
5. 12 November 1991: Insiden Dili: Tentara Indonesia menembaki mahasiswa Timor Timur; sekitar 271 orang tewas.


6. Obama men...

yatakan bahwa kebiasaan buruknya adalah selalu mengecek Blackberry-nya.
7. Obama punya koleksi sarung tinju yang ditandatangani oleh Muhammad Ali.
8. Presiden Obama potong rambut 1 minggu sekali dengan tarif $21.
9. Kota Calama gak pernah hujan.
10. Tanda '@' berasal dr gabungan huruf e dan a, singkatan dari 'each at'
11. Tanda seru '!' berasal dr kata 'io' yg artinya kesenangan. huruf 'I' diletakkan di atas O.
12. Iguana dapat bertahan dalam air selama 28 menit.
13. Einstein tidak pernah memakai kaus kaki.
14. Einstein suka menghabiskan waktu dengan memancing. Ia juga suka musik dan bermain biola.
15. Ubur ubur lebih dulu ada di bumi sebelum dinosaurus.
16. Setiap laba laba memiliki jaring yang berbeda beda.
17. Lebah dapat melihat sinar ultraviolet.
18. Diperkirakan sebanyak 300.000 jenis satwa liar atau sekitar 17% satwa di dunia terdapat di Indonesia.
19. Pada thn 1770 meletus "Perang Kentang" karena gagalnya panen kentang di Eropa.
20. Kudanil dapat berlari lebih kencang dari pada seorang pria.
"ardhie"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar